TUGAS 2 : KOMPUTER
LEMBAGA KEUANGAN PERBANKAN
MANAJEMEN ASSET DAN
LIABILITAS
u
Pengelolaan neraca dalam perbankan dalam usaha
untuk mengoptimumkan struktur neraca bank sedemikian rupa sehingga diperoleh
laba yang maksimal dan sekaligus membatasi resiko sekecil mungkin
u
Proses planning, organizing, actuating dan
controlling untuk mendapatkan penetapan kebijaksanaan di bidang pengelolaan :
permodalan, pemupukan dana dan penggunaan dana
u
Neraca adalah catatan atau laporan atas kekayaan
dan kewajiban serta modal yang dimiliki oleh bank dalam jangka waktu tertentu
Struktur
neraca bank (General Ledger)
AKTIVA (ASSETS)
|
KEWAJIBAN (LIABILITY)
|
Cash reserve
|
Saving time deposits current account
|
Securities and call money
|
Securities and call money
|
Loan
|
Income
|
Fixed assets
|
Expense
|
Other assets
|
Other capital
|
Contoh laporan rugi laba bank T
Pos-Pos
|
Nominal
|
I.
Pendapatan
|
|
1. Pendapatan operasional
|
|
a. Hasil bunga
|
Rp. …………..
|
b. Provisi dan komisi
|
Rp. …………..
|
c. Pendapatan lainnya
|
Rp. …………..
|
2. Pendapatan Non Operasional
|
Rp. …………..
|
Jumlah
|
Rp. …………..
|
II.
Biaya
|
|
1. Biaya Operasional
|
|
a. Biaya bunga
|
Rp. …………..
|
b. Biaya tenaga kerja
|
Rp. …………..
|
c. Biaya Penyusutan
|
Rp. …………..
|
2. Biaya non operasional
|
Rp. …………..
|
Jumlah
III. Laba/Rugi sebelum Pajak
|
Rp. …………..
Rp…… (I-II)
|
Resiko-resiko dalam ALMA
u
Resiko di
bidang kredit
u
Resiko di
bidang likuiditas
u
Resiko di
bidang tingkat suku bunga
u
Resiko di
bidang nilai tukar valuta asing
u
Resiko di
bidang kontinjen
Kerangka proses ALMA
u
Ada
penetapan kebijakan & strategi ALMA
u
Ada tujuan/arah bg manajemen
u
Ada pengumpulan data internal/eksternal
u
Ada analisis menguji alternatif strategi
u
Ada manajemen likuiditas
u
Ada manajemen gap
u
Ada manajemen valuta asing
u
Ada manajemen pricing
Manajemen likuiditas
u
Kemampuan
manajemen bank dalam menyediakan dana yang cukup utk memenuhi semua
kewajibannya maupun komitmen yg telah dikeluarkan kpd nasabah
u
Pengelolaan
atas reserve requirement (RR) atau Primary reserve atau Giro wajib minimum
sesuai ketentuan BI, dan secondary reserve
u
Resiko yg
dapat timbul : resiko pendanaan dan resiko bunga
Manajemen Valuta Asing
u
Suatu
kegiatan membeli atau menjual mata uang suatu negara.
u
Pasar
valas adalah transaksi jual beli melalui jaringan komunikasi antara bank,
brokers maupun dealer di seluruh dunia yg dilakukan di ruangan (dealing room)
masing2 bank.
u
Tindakannya
:
–
Pengendalian
kesenjangan mata uang asing
–
Pengendalian
keuntungan netto dari nilai tukar
Instrumen Valas
u
Transaksi
SPOT : transaksi valas secara tunai di mana penyerahan valutanya dilakukan 2 hr
kj setelah tgl transaksi dgn nilai tukar yg sdh disepakati.
u
Transaksi
FORWARD : transaksi valas secara berjangka di mana penyerahan valutanya
dilakukan pd suatu tgl tertentu di kemudian hr.
u
Transaksi
SWAP : pertukaran dua valuta asing yg berbeda melalui penjualan secara tunai
& pembelian kembali secara berjangka
Instrumen Pasar Uang
u
Penempatan
antar bank : penempatan dana lebih pd bank lain yg memerlukan utk suatu jangka
wkt tertentu
u
Pinjaman
antar bank : meminjam dana pd bank lain guna menutup kekurangan dana valas
u
Instrumen
pasar uang : foreign exchange loan & deposit, call & notice loan &
deposit, repo/reverse repos, bankers acceptance, certificate of deposit,
commercial paper, treasury bills
u
Securities
Resiko kegiatan valas
u
Resiko
mata uang : bila bank dlm posisi long/overbought dlm suatu mata uang &
nilai tukarnya turun (mengalami depresiasi), maka bank akan menanggung rugi
u
Resiko
liquiditas : pd saat kewajiban dlm mata uang jatuh tempo lebih cepat dari
aktivanya
u
Interest
rate risk : ada perubahan suku bunga
u
Credit
risk : bila nasabah gagal memenuhi kewajiban pada saat kredit jatuh tempo
DAFTAR PUSTAKA
peni.staff.gunadarma.ac.id/.../MANAJEMEN+ASSET+DAN+LIABIL..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar